Sekresi dalam Aparatus Golgi


Sekresi dalam Aparatus GolgiBiologistOnline -Protein yang akan disekresi atau yang telah disintetis dalam retikulum endoplasma masuk ke dalam aparatus golgi melalui vesikula-vesikula yang tumbuh dan lepas di ujung-ujung retsikulum endoplasma yang berdekatan dengan aparatus golgi. pembentukan vesikula ini didahului oleh terbentuknya kuncup pada ujung retikulum endoplsama. kuncup ini akan lepas membentuk vesikula. Vesikula bergabung dengan sisterna. Dalam sisterna, protein diproses lebih lanjut lalu dibungkus dalam vesikula sekretoris ynag selanjutnya akan terlepas.



thumbnail Title : Sekresi dalam Aparatus Golgi
Posted by : Budianto
Published : 2013-01-15T09:56:00+08:00
Rating : 4,5
Reviewer : 50 Reviews

Posted by: Budiyanto
biologionline Updated at: 09.56