Jaringan Ikat Tulang Rawan Hialin


Laporan Praktikum Struktur  Hewan: Tulang Rawan Hialin
Jaringan ikat yaitu jaringan penyambung yang bertanggung jawab untuk memberikan dan mempertahankan bentuk tubuh. Jaringan tulang rawan hialin adalah jaringan tulang rawan, dimana matriksnya ditemukan konsentrasi serat yang mempunyai daya elastisitas yang tinggi

Tulang rawan hialin

Jaringan ikat ini terletak pada trakea (batang tenggorokan).
Fungsi: Jaringan ikat ini berfungsi pertumbuhan panjang tulang.
Bagian-bagiannya:
  • Matriks adalah zat yang dihasilkan oleh sel-sel penyusun jaringan ikat dan tersebar diantara sel-sel tersebut (ekstraseluler).
  • Kondroblas adalah suatu ruang kecil diantara lamella yang didalamnya mengandung osteosit.
  • Kondrosit adalah sel yang tugasnya membentuk proteoglikan dan kolagen dan rawan sendi yang mempunyai inti yang khas berbentuk bundar.
thumbnail Title : Jaringan Ikat Tulang Rawan Hialin
Posted by : Budhii Yanto
Published : 2013-02-13T16:30:00+08:00
Rating : 4,5
Reviewer : 50 Reviews

Posted by: Budiyanto
biologionline Updated at: 16.30